Search

Saffron, Bumbu Dapur Eksklusif Seharga Rp 140 Juta Per Kilogram

TRIBUNNEWS.COM - Selama ini kita mengenal bumbu dapur seperti kunyit, jahe, serai, merica, terasi, garam, dan lain-lain.

Harganya?

Berbekal Rp 5.000 ke pasar tradisional, kamu sudah pasti bisa membeli minimal satu item bumbu dapur tersebut.

Tapi, untuk membeli bumbu dapur yang satu ini, kamu butuh dana hingga lebih dari Rp 100 juta.

Kenalkan, ini adalah salah satu bumbu dapur paling eksklusif sedunia, bernama saffron.

Sebenarnya apa sih saffron itu?

Halaman Selanjutnya

Let's block ads! (Why?)

Baca Lagi dong http://www.tribunnews.com/travel/2018/05/07/saffron-bumbu-dapur-eksklusif-seharga-rp-140-juta-per-kilogram

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Saffron, Bumbu Dapur Eksklusif Seharga Rp 140 Juta Per Kilogram"

Post a Comment

Powered by Blogger.