Search

Kebutuhan Dapur Merangkak Naik

Ilustrasi

PALI – Sejak sepekan terakhir ini kebutuhan dapur rumah tangga di dalam wilayah Bumi Serepat Serasan ini mulai merangkak naik dari sebelumnya. Seperti halnya harga cabai, telor, dan bawang yang cukup dirasakan oleh ibu rumah tangga (IRT).

Dimana, terpantau harga cabai merah yang sebelumnya hanya Rp22 ribu kini dijual Rp28 ribu perkilogramnya. Begitu juga cabai rawit yang sebelumnya hanya Rp27 ribu kini dihargai Rp36 ribu perkilogramnya.

Begitu juga dengan harga telor yang kini naik menjadi Rp22 ribu dari harga sebelumnya yang hanya Rp20 ribu saja perkilogramnya. Hal sama juga dialami bawang merah yang sebelumnya hanya Rp24 ribu menjadi Rp26 ribu perkilogramnya.

Kepala Bidang (Kabid) Perdagangan Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten PALI, Sunardi SE MSi mengatakan, bahwa memang sejauh ini terjadi kenaikan harga untuk kebutuhan dapur keluarga, seperti cabai, bawang dan telor. (ebi)

Baca selengkapnya di harian Sumatera Ekspres Selasa (27/11). 

Berita Lainnya!

Let's block ads! (Why?)

Baca Lagi dong https://sumeks.co.id/kebutuhan-dapur-merangkak-naik/

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Kebutuhan Dapur Merangkak Naik"

Post a Comment

Powered by Blogger.