Search

7 Cara Menata Dapur Kecil Agar Lebih Rapi dan Mudah Mencari ...

TRIBUNSTYLE.COM - 7 cara menata dapur yang kecil agar lebih rapi dan mudah ketika mencari barang: pasang magnet di keranjang plasik hingga pakai wadah transparan.

Dapurmu kecil tapi barang dan perkakasnya cukup banyak?

Jangan khawatir, dengan 7 cara ini kamu bisa mengatur dapurmu agar lebih rapi, lho.

Jika dapurmu rapi, kamu pun jadi mudah mencari barang, lho!

Berikut adalah 7 cara menata dapur kecil agar lebih rapi dan mudah mencari barang yang dikutip dari BuzzFeed.com :

Cara Menghilangkan Bau Peralatan Dapur dengan Pasta Gigi, Wadah Jadi Terbebas dari Bau Tak Sedap

1. Manfaatkan Wadah untuk Mengorganisir

Cara Mengatur Dapur Kecil
Cara Mengatur Dapur Kecil (buzzfeed.com)

Manfaatkan wadah kecil untuk menyimpan bahan makanan ataupun bumbu dapur.

Kamu bisa menerapkan cara ini untuk menyimpan barang di lemari pendingin ataupun lemari biasa.

2. Kelompokkan Berdasarkan Kategori

Cara Mengatur Dapur Kecil
Cara Mengatur Dapur Kecil (buzzfeed.com)

Kelompokkan bahan makanan dan bumbu sesuai kategorinya sehingga kamu mudah mencari.

Let's block ads! (Why?)

Baca Lagi dong http://style.tribunnews.com/2018/11/16/7-cara-menata-dapur-kecil-agar-lebih-rapi-dan-mudah-mencari-barang-pakai-wadah-transparan

Bagikan Berita Ini

0 Response to "7 Cara Menata Dapur Kecil Agar Lebih Rapi dan Mudah Mencari ..."

Post a Comment

Powered by Blogger.