Laporan Wartawan TribunTravel.com, Ambar Purwaningrum
TRIBUNTRAVEL.COM - Pernahkah kamu membayangkan dessert berbentuk asbak rokok?
Meski terdengar aneh, tapi makanan berbentuk unik ini benar-benar ada.
Chef Ben Churchill asal Inggris berhasil mengubah makanan menjadi sesuatu yang unik.
Mulai dari asbak rokok, kursi, pot lengkap dengan tanaman, apel dengan cacing di dalamnya, dan masih banyak lagi.
Sekilas mungkin terkesan menjijikan, tapi rasanya tak kalah dibanding dessert lainnya.
Dilansir TribunTravel.com dari akun Instagram @chefbenchurchill, berikut 15 kreasi makanan yang berhasil diciptakannya.
1. Es krim jatuh
Es krim ini tampak kotor dengan serbuk cokelat yang menyerupai tanah.
2. Buah bit yang jatuh dari pot
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Chef Inggris Sajikan Makanan Unik Berbentuk Asbak hingga Spons ..."
Post a Comment