Search

Harus Tahu! Ini Trik Menata Dapur Mungil - Wolipop

Jakarta - Bagi Anda yang hobi memasak atau menghabiskan banyak waktu di dapur, tentu salah satu bagian dari rumah ini penting untuk ditata agar lebih cantik. Selain lebih sedap dipandang, desain dapur baru juga membuat Anda lebih semangat dalam berkreasi. Nah bagaimana jika Anda memiliki luas dapur yang terbatas alias mungil? Jangan khawatir dulu ya. Di artikel ini, Anda akan menemukan trik menata dapur mungil yang jarang diketahui! Yuk simak selengkapnya.

Atur Kitchen Cabinet Sesuai Luas Ruang

Saat melihat desain kitchen cabinet yang cantik, rasanya ingin langsung memilikinya. Padahal sebelum hendak memesannya, Anda harus memastikan ukuran kitchen cabinet sesuai luas dapur. Salah-salah, dapur bisa jadi tampak sempit lho. Untuk itu, ukur luas dapur terlebih dahulu atau Anda bisa membeli kitchen cabinet secara terpisah. Saat ini, berbagai kitchen cabinet bisa Anda dapatkan tanpa harus membeli satu set.

Pastikan Alat Masak Tertata Rapi

Dapur yang indah pastinya selalu tertata dengan rapi. Nah bagi Anda yang memiliki banyak peralatan masak, sebaiknya bisa disimpan pada kitchen cabinet atau digantung pada dinding. Trik ini tentu membuat dapur lebih terorganisir. Selain itu jika Anda ingin menambah alat cookware dan bakingware, pilih warna yang senada dan berwarna sehingga dapur terlihat lebih cantik!

Sediakan Food Storage

Sering melihat bahan makanan tergeletak dan tidak tersimpan dengan baik? Hal ini bisa membuat tampilan dapur jauh dari kesan indah. Maka dari itu, penting bagi Anda menyediakan food storage dengan kualitas yang baik. Tak hanya food storage, berbagai tempat penyimpanan lain seperti lunch box, canister, rice box dan dish rack/drainer juga perlu dimiliki. Kuncinya, semua perlengkapan harus tersusun rapi ya.

Harus Tahu! Ini Trik Menata Dapur MungilFoto: Trans Living Transmart Carrefour

"Nikmati diskon hingga 50% untuk kitchen cabinet, peralatan masak dan food storage di Trans Living. Bagi pemegang kartu Bank Mega, dapatkan tambahan diskon 10% untuk kartu kredit, tambahan 5% untuk kartu debit (termasuk Bank Mega Syariah) dan cicilan bunga 0% selama 6 bulan. Tersedia juga cicilan bunga 0% selama 6 dan 12 bulan dari Mega Zip," ungkap Vice President Corporate Communication PT Trans Retail Indonesia, Satria Hamid, Minggu (18/8/2019).

Berikut Penawaran Spesial selengkapnya dari Trans Living.

1. Malcolm Oak Series (Cabinet 2 Doors, Cabinet Corner, Cabinet 2+2 & Cabinet 2+4). Hemat hingga 300 ribu rupiah dengan harga mulai Rp 1.299.000 - Rp 2.199.000/unit.

2. Trans Living Avocado Cookware, diskon 50% dengan harga mulai Rp 199.000/unit. Dapatkan serinya yaitu Saucepan 18cm, Dutchoven 20cm, Wok 28cm, Grill Pan 28cm dan Frypan 20+24cm Set of 2. Tersedia juga cookware lainnya yaitu Trans Living Cleo Cookware & Maxim Neostone dengan harga mulai Rp 129.000/unit.

3. Trans Living Baking Dish with Divider dengan harga mulai Rp 79.900/unit dan Althea Pastel Bakeware, diskon 40% all item menjadi Rp 59.900/unit.

4. Trans Living Food Storage dan Pastel & Beige Plastic Lunch Box Assorted Design sedang promo Beli 1 Gratis 1 dengan harga mulai Rp 39.900/unit. Untuk Lunch Box dapatkan ukuran 680ml, 920ml, 930ml, 970ml, 1080ml, 1600ml dan 1800ml.

5. Trans Living Stainless Food Storage dengan harga mulai Rp 99.900/unit. Tersedia ukuran 470ml, 900ml dan 1400ml.

6. Aneka Plastic & Glass Storage Canister, diskon 50% dengan harga mulai Rp 39.900/unit.

7. Trans Living Beige Rice Box 10kg Rp 129.000/unit dan Trans Living 2 Layer Dish Drainer Rp 149.000/unit. Terdapat pilihan dish rack yaitu Trans Living 2 Layer Chrome Dish Rack & Rovega Dish Rack yang diskon hingga 50%.

Trans Living, New Choices for Your Home. Selalu ketinggalan setiap promo menarik Trans Living? Yuk segera follow Instagram Trans Living dan cek selengkapnya di sini.

Simak Video "Cantiknya Menteri Sri Mulyani dan Susi Pudjiastuti di HUT Ke-74 RI"
[Gambas:Video 20detik]
(ega/ega)

Let's block ads! (Why?)

Baca Lagi dong https://wolipop.detik.com/home/d-4670486/harus-tahu-ini-trik-menata-dapur-mungil

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Harus Tahu! Ini Trik Menata Dapur Mungil - Wolipop"

Post a Comment

Powered by Blogger.