Search

5 Jenis Desain Dapur yang Cocok untuk Kebutuhanmu - Okezone

Dapur menjadi elemen terpenting saat memasak, karena di tempat inilah seluruh hidangan diracik. Kendati demikian, setiap orang tentu memiliki preferensi atau kebutuhannya masing-masing. Karenanya desain dapur juga jenisnya berbeda-beda.

Nah, agar suasana memasak menjadi lebih nyaman, Okezone telah merangkum 5 desain dapur yang telah disesuaikan dengan kebutuhan para chef masa kini. Berikut ulasan lengkapnya, seperti dijelaskan oleh Dimas Harry Priawan, Co-Founder dan CEO Dekoruma.com, saat ditemui dalam acara Grand Launching Dapur Dama by Dekoruma, Jumat, (30/8/2019).

Simple chef

Desain Dapur Simpel

(Foto : Cloudinary)

Sesuai dengan namanya, tipe dapur simple chef diperuntukkan bagi mereka yang lebih suka membuat masakan praktis dan anti-ribet. Desain dapur yang diperlukan adalah jenis compact dan clean aesthetic. Luas contertop-nya tidak terlalu luas tapi pas untuk ditempatkan di rumah atau apartemen minimalis. Jangan lupa buat rak terbuka untuk memberikan kesan dapur yang lebih luas.

Let's block ads! (Why?)

Baca Lagi dong https://lifestyle.okezone.com/read/2019/08/30/298/2098798/5-jenis-desain-dapur-yang-cocok-untuk-kebutuhanmu

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "5 Jenis Desain Dapur yang Cocok untuk Kebutuhanmu - Okezone"

Post a Comment

Powered by Blogger.