Brilio.net - Dapur merupakan sebuah ruang khusus yang digunakan untuk memasak. Saat membangun rumah, dapur biasanya menjadi ruangan yang mendapat perhatian lebih. Dalam arti, pemilik rumah pasti ingin mempunyai dapur yang nyaman sesuai keinginannya.
Ruangan yang berisikan alat-alat dapur, bahan makanan, kulkas, dan elektronik lainnya ini umumnya akan didesain senyaman mungkin. Dengan tujuan, saat masak menjadi momen yang menyenangkan.
Namun, kadang kala nggak sedikit pula orang yang justru membuat dapurnya dengan desain yang susah dipahami. Seperti menggabungkan dapur dengan kamar mandi, hingga penataan barang-barang yang salah.
Kalau begini, masih selera masak nggak ya? Berikut ini beberapa potret dapur yang absurd abis, seperti dilansir brilio.net dari izismile.com, Senin (26/8).
1. Kirain lemari ini isinya perlengkapan dapur, ternyata oh ternyata!
2. Duh, kayaknya pengantin baru nih. Mukanya dipajang di mana-mana.
3. Penghijauan nggak harus di luar rumah. Di dalam juga bisa, biar rindang.
4. Bathup sebelah wastafel. Kalau airnya mati bisa disalurkan langsung.
5. Bisa kerja sekaligus nih. Masak sekaligus nyuci.
6. Alat dapur, kamar mandi, mesin cuci. Rumahnya minimalis banget.
7. Tinggi juga kulkasnya ya. Lumayan menguras energi ngambil barang.
8. Dapur yang satu ruangan dengan bathup mungkin terinspirasi dari: "Lagi mandi terus lapar"
9. Kira-kira gimana ya, cara ngambil barang di laci-laci ini?
10. Perutnya harus slim banget nih, biar muat.
Recommended By Editor
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Masuki Bulan Ramadan, Sejumlah Bahan Kebutuhan Dapur di Sampang Madura Melonjak Naik - Tribun MaduraSejumlah bahan kebutuhan dapur di Sampang Madura mengalami kenaikan harga pada bulan&… Read More...
0komentar Ramadhan, Harga Sejumlah Barang Kebutuhan Dapur Ramai-ramai Naik - Islam NUBatang, NU OnlineMemasuki Ramadhan, harga sejumlah komoditas di pasar tradisional di Kabupaten Batan… Read More...
Menengok Dapur Masjid Istiqlal yang Sediakan Makanan Buka Puasa - KOMPAS.comJAKARTA, KOMPAS.com - Bau harum makanan tercium ketika memasuki pagar dapur Masjid Istiqlal di Sawa… Read More...
BREAKING NEWS: Dapur Rumah Maksi Missa Hangus Dilalap Si Jago Merah - Pos KupangDapur Rumah Maksi Missa Hangus Dilalap Si Jago Merah Laporan Reporter Pos-Kupang… Read More...
Syahrini Masak Buka Puasa, Kenakan Outfit Branded dengan Harga Jutaan di Dapur - Tribun StyleTRIBUNSTYLE.COM - Tunjukkan dirinya memasak buka puasa untuk Reino, kenakan baju dan bandana mahal s… Read More...
0 Response to "10 Desain dapur ini absurd abis, bikin gagal paham - Brilio"
Post a Comment